Jika kamu bermain Hogwarts Legacy, kamu akan menemukan beberapa patung Demiguise. Kamu bisa mendapatkannya setelah menyelesaikan quest cerita utama yaitu The Caretaker’s Lunar Lament. Selama pencarian patung Demiguise, kamu akan bertemu dengan Gladwin Moon yang nantinya akan mengajarimu untuk membuka, Alohomora. Memang cukup seru jika berpetualang di Hogwarts Legacy sambil menemukan patung-patung khas Harry Potter. […]
Read More